ABOUT 2PM
Nama Panggilan : Beastly Idols
Anggota : Kim Junsu (김준수), Nich Khun (닉쿤), Ok Taecyeon (옥택연), Jang Wooyoung (장우영), Lee Junho (이준호), Hwang Chansung (황찬성)
Former Member: Park Jaebum (박재범) [LEADER]
Debut: 4th September 2008
Record Label: JYP Entertainment
Fansclub Resmi : HOTTEST
Official Fansclub Motto : 7 letters to represent each different member (HOTTEST)
Official Balloon Color : Pearl Black
2PM
adalah Boy Band yang berasal dari Korea Selatan yang berada di bawah
naungan JYP ( Jin Young Park ) Entertaiment. 2PM sendiri merupakan salah
satu 'sub grup' yang dibentuk dari ONE DAY( 2AM & 2PM). 2PM adalah
boyband yang lebih menunjukkan skil dance akrobatik mereka, sedangkan
2AM adalah boyband yang lebih menunjukkan kemampuan vokal mereka. 2PM
sendiri memulai debutnya pada tanggal 4 september 2008, dengan single
mereka yang berjudul "1O Jeom Manjeome 10jeom" (10점 만점에 10점 or 10 Points
Out Of 10 Points).
Pada awalnya 2PM terdiri dari 7 orang. Namun sekarang mereka hanya
terdiri dari 6 orang ( Junsu, Nichkhun, Taecyeon, Wooyoung, Junho, dan
Chansung ), karena leader mereka Park Jaebom mengundurkan diri pada
tanggal 8 September 2009 karena kontroversi yang dibuatnya di akun
Myspace pribadinya 5 tahun yang lalu. Walaupun begitu, Park Jin Young
sendiri berkata bahwa Jaebeom akan kembali ke 2PM apabila Jaebeom
sendiri merasa sudah siap dan ingin kembali.
Setelah
kepergian Park Jaebeom, semua anggota 2PM mengundurkan dari acara-acara
mereka masing-masing dan kembali dengan single "Heartbeat" dari Album
1:59PM. Album pertama 2PM awalnya bukan berjudul 1:59PM namun Heartbeat.
1:59PM mempunyai arti bahwa 2PM tidak lengkap tanpa sang leader, Park
Jaebeom. 2PM pun masih membagi penghasilan dari lagu "Heartbeat" dengan
Park Jaebeom.
Namun
pada tanggal 25 Februari 2010, JYP Entertainment mengumumkan bahwa Park
Jaebeom tidak akan kembali ke 2PM, sebagai kontrak dengan JYP
Entertainment telah dihentikan secara permanen.
Dua hari kemudian, sebuah konferensi pers diadakan dengan sisa 6 anggota 2PM dengan kehadiran CEO JYP Entertainment Choi Jungwook, dimana diumumkan bahwa 2PM akan melanjutkan aktifitas dengan 6 anggota, dan leader baru tidak akan dipilih untuk menggantikan Jaebeom.
Dua hari kemudian, sebuah konferensi pers diadakan dengan sisa 6 anggota 2PM dengan kehadiran CEO JYP Entertainment Choi Jungwook, dimana diumumkan bahwa 2PM akan melanjutkan aktifitas dengan 6 anggota, dan leader baru tidak akan dipilih untuk menggantikan Jaebeom.
Pada
pertengahan bulan April 2010, 2PM kembali dengan image yang baru, dengan
single ketiganya "Don't Stop Can't Stop" yang menunjukan bahwa 2PM
'stronger than ever'
0 komentar:
Posting Komentar